Posted by : Unknown Senin, 10 November 2014

Assalamu'alaikum..
yo! selamat pagi sobat ^^
gimana kabar kalian? baik kan? :D

setelah kemarin ada pelanggan konsultasi samsung corby miliknya dengan kendala hp tidak mau booting alias stuck di logo samsung. langsung aja tanpa pikir panjang dengan modal sok bisa, sy terima tuh servisan, walopun belum ada pengalaman ngeflash si corby ini.. hahah xD
yosh, dengan modal PC + koneksi internet, langsung sy konsultasikan ke mbah google yg namanya udah terkenal di dunia nyata, dunia maya, bahkan di dunia lain (?) :v //LOL whut

langsung aja tanpa panjang lebar mari kita lanjut ke TKP xD
pertama-tama siapkan dulu bahan-bahan yang diperlukan, yakni :
  • PC atau laptop, yg masih bisa dipake tentunya :D
  • koneksi internet(buat donlod)
  • Kabel data USB(usahakan kabel data ori bawaan dari hp yg bisa buat transfer data)
  • secangkir kopi ato camilan(bila diperlukan) xD
setelah bahan2 diatas disiapkan, lanjut ke step berikutnya, download dulu file2 dibawah ini :
untuk firmwarenya :
setelah file-file diatas terdownload, ikuti langkah dibawah ini:
  1. install driver samsung yang sudah di download tadi dengan cara klik 2 kali pada file New_PC_Studio
ikuti step by step langkah installnya(klik next aja)
  1. dalam keadaan hp mati, tekan dan tahan tombol "*", lalu colokkan kabel data ke PC/laptop.. jangan lepas tombol "*" sampai muncul gambar seperti di bawah
*nb: pastikan baterai dalam keadaan penuh untuk menghindari kegagalan flashing
tunggu proses installasi driver hingga selesai
  1. setelah driver terinstall, extract semua file yg udah di download tadi, lalu buka program Optiflash.exe
  2. setelah program terbuka
  • Pada kolom yang pertama, pilih Customer T: Rodeo (intel Sibley 1024/256, USB)
  • kolom Code, pilih file B3210DSJA1_ODSII2.s3 yang telah didownload tadi
  • kolom CSC, pilih file CSC_B3210ODSII2
  • pada opsi Flash option, pilih Code Binary and CSC Binary(default) 
  • lalu pada kolom Com Port, pilih port dimana driver tadi terinstall, misal di PC saya Com 5..

coba sesuaikan COM port yang ada di PC/laptop sobat, buka Device Manager
  1. setelah semua terkonfigurasi dengan benar, klik Flash, lalu akan muncul pesan konfirmasi seperti dibawah..
konfirmasikan dengan mengetik "yes" lalu tekan "OK"
  1. tunggu proses flashing hingga selesai, kira-kira 15-menitan.. //kopinya di-sruput dulu :D
tunggu dengan sabar dan berdoalah supaya diberi kelancaran(?) :D

setalah selesai, akan muncul pesan "All is well" yang berarti samsung Corby anda sudah sehat seperti biasanya xDD

cabut kabel data dari hp, lalu coba nyalakan samsung corby sobat..
*nb: ini merupakan pengalaman saya yg sy dapat dari berbagai sumber di google, sy sudah mecoba step diatas dan alhamdulillah si corby ini sudah kembali seperti semula 

yup, sekian dari saya.. semoga bermanfaat, dan terima kasih telah meluangkan waktu sobat untuk mampir ke blog saya ^^
note: if you're not an indonesian visitors and looking for the english version of this post, just leave a comments below.. i'll re-Post for the english version ^^

{ 1 komentar... read them below or add one }

  1. Sehabis di flash malah stuck di logo hidup mati plase wait.... terus menerus solusinya gimana min? Mau di hard reset pake digit no hpnya aja gak mau hidup gimana min? Tolong respon cepat

    BalasHapus

- Copyright © 2013 くろねこ の ばしょ :'3 - Ore no Imouto - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -